You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
60 Anak Yatim Dan Dhuafa Disantuni Dalam Maulid Nabi
....
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Yani Salurkan Santunan untuk 60 Mustahik di Kota Bambu Utara

Wali Kota Jakarta Barat, Yani Wahyu Purwoko, menyalurkan santunan kepada 60 mustahik saat peringatan Maulid Nabi di Masjid Nurul Huda, Jl. Arjuna RT.008/RW.02 Kota Bambu Utara, Minggu (6/11) malam.

Ini bentuk kepedulian warga kepada sesama

Dalam sambutannya Yani mengatakan, santuan kepada yatim piatu dan dhuafa ini merupakan hasil urunan warga yang dikumpulkan secara sukarela.

"Ini bentuk kepedulian warga kepada sesama yang patut diapresiasi," katanya.

Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Korpri DKI Gelar Aktualisasi Nilai Keagamaan

Yani berharap, rasa kepedulian terhadap lingkungan sekitar dapat terus dipupuk di tengah masyarakat.

"Semoga bantuan ini dapat meringankan beban yatim piatu serta dhuafa," tuturnya.

Apresiasi kepada warga juga disampaikan Ketua RW.02, Decky Ohei. Menurutnya, kegiatan seperti ini dapat meningkatkan silaturahmi dan kebersamaan warga tanpa pandang suku, agama dan ras.

"Semoga kegiatan ini dapat terus dilaksanakan dan rasa persatuan terus terjaga di lingkungan kami," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 45 Personel Gulkarmat Jaksel Berhasil Padamkan Kebakaran di Lenteng Agung

    access_time22-04-2024 remove_red_eye6105 personTiyo Surya Sakti
  2. Pasar Murah di Kelurahan Pasar Minggu Diserbu Warga

    access_time24-04-2024 remove_red_eye3213 personTiyo Surya Sakti
  3. Sembilan Kendaraan Ditindak di Kembangan

    access_time22-04-2024 remove_red_eye3116 personTP Moan Simanjuntak
  4. Pengelola Terminal Kampung Rambutan Lakukan Pembinaan Sopir Taksi Offline

    access_time22-04-2024 remove_red_eye3063 personNurito
  5. Satgas SDA Bersihkan Saluran Air di Terminal Pulogadung

    access_time25-04-2024 remove_red_eye2883 personNurito